Pertanyaan yang Sering Diajukan (FAQ)
5. Bagaimana cara menghitung jumlah port yang saya butuhkan?
Untuk memonitor server, anda harus menjumlahkan semua port pada masing-masing server yang ingin anda monitor. Misalnya anda ingin memonitor 2 server, 1 port pada server pertama dan 5 port pada server kedua, maka anda membutuhkan total 1+5 = 6 port.
Catatan: ping termasuk dalam port.