Pertanyaan yang Sering Diajukan (FAQ)
3. Bagaimana saya meng-update informasi kartu kredit saya di PayPal?
Ikuti langkah berikut:
- Login to www.paypal.com with your email & password
- Arahkan ke "My Account" -> "Profile" -> "Add or Edit Credit Card"
- Klik "Edit" untuk mengedit yang sudah ada atau "Add" untuk menambahkan
- Jika anda menambahkan kartu baru, lakukan langkah ekstra berikut. Arahkan ke "My Account" -> "Profile" -> "My Money" -> "My pre-approved payments". Carikan layanan anda dengan kami dan ubah sumber dana ke kartu kredit yang BARU saja di tambahkan. JANGAN HAPUS kartu kredit yang LAMA sebelum anda menyelesaikan tahap ini, atau akan berakibat pada pembatalan subscription tersebut.